Tembakau
Bupati Temanggung Turut Menolak Revisi PP 109

Bupati Temanggung, Al Khadziq, turut bersuara mengenai wacana revisi Peraturan Pemerintah Nomor 109 Tahun 2012 (PP 109/2012). Temanggung adalah salah satu sentra tembakau nasional, maka sudah sewajarnya kepala daerah di…

asap rokok
Perda KTR Sampai Ke Rumah? Berlebihan!

Pada dasarnya, Perda KTR adalah sebuah keniscayaan bagi setiap daerah di Indonesia. Ini adalah salah satu efek dari kehadiran PP 109 Tahun 2012. Aktivitas merokok yang merupakan pilihan dewasa, menjadi terlarang…

pedagang tembakau
Pedagang Tembakau di Temanggung Juga Jadi Sasaran Vaksinasi

Vaksinasi serentak sebagai upaya pencegahan penyebaran virus covid-19 telah dilakukan pada lebih dari seribu pedagang tembakau di Temangggung. Dalam menyikapi kondisi pandemi ini, Pemkab Temanggung sangat mengharapkan semua pelaku di…

melinting rokok
Melinting Rokok Adalah Keterampilan Khusus

Melinting rokok merupakan satu jenis kepakaran yang jarang dimiliki banyak orang. Mungkin ada yang menganggap itu hanyalah keterampilan sepele. Layaknya memasak indomie, suatu kemampuan yang relatif siapa pun bisa memprosesnya.…

PP 109/2012
Perlawanan Kementerian Dalam Revisi PP 109/2012

Setelah Kementerian Perindustrian menolak dorongan revisi PP 109/2012, kini satu lagi kementerian di bawah pemerintahan Jokowi yang menolaknya. Adalah Kementerian Pertanian yang ini juga menolak wacana yang digaungkan kelompok antirokok…

pajak rokok
Cukai Rokok Mau Naik Lagi?

Tarif cukai rokok untuk tahun 2022 dikabarkan akan mengalami kenaikan lagi. Seperti yang sudah-sudah, dalil cukai sebagai instrumen pengendali konsumsi menjadi pembenarannya. Pemerintah sepertinya enggan peduli terhadap stakeholder pertembakauan yang…

kebijakan cukai
Kebijakan Cukai dan Manuver Kepentingan Global

Indonesia sebagai penghasil tembakau di urutan keenam setelah Cina yang memiliki kebijakan cukai begitu kompleks. Kompleksitas pada kebijakan ini didasari oleh dua faktor. Yakni faktor internal, karena struktur pasar dan…

Ladang Petani Tembakau
Anak Petani Tembakau Rentan Penyakit?

Kadang saya mengira betapa beratnya menjadi anak petani tembakau. Sudah dianggap susah, dipaksa bekerja oleh bapaknnya, kini mereka dianggap lebih rentan sakit pula. Padahal, dengan membantu orang tuanya bekerja di…