3 Fungsi Sisa Rokok yang Jarang Diketahui Orang
Seluruh barang konsumsi setelah digunakan akan menjadi sampah, termasuk rokok. Namun jangan salah. Sisa-sisa rokok memiliki segudang manfaat yang jarang diketahui. Sampah rokok bisa digunakan sebagai pestisida alami, berbagai furniture,…
Puntung Rokok Jadi Formula Pembasmi Hama
Kalau penelitian tentang tembakau mungkin sudah banyak. Tapi kali ini, ada yang unik. Ternyata puntung rokok bisa didaur ulang menjadi sebuah formula pembasmi hama. Ya, bukan lagi menjadi produk pakai…
Puntung Rokok Menolak Jadi Tersangka Kebakaran Gedung Kejaksaan Agung
Babak baru kasus kebakaran Gedung Kejaksaan Agung telah dimulai. Berdasar bahan yang dihimpun selama sidang, puntung rokok yang selama ini menjadi tertuduh telah membantah semua sangkaan penyidik. Kebakaran di Kejaksaan…
Puntung Rokok, Tersangka Utama Setiap Kebakaran
Pasca ditunjuknya puntung rokok sebagai tersangka utama penyebab terbakarnya gedung Kejaksaan Agung, kini muncul semacam candaan baru di media sosial. Dalam beberapa kesempatan saya menemukan berita kebakaran, di kolom reply…
Puntung Rokok Jadi Populer Disalahkan, Ajaib Memang
Puntung rokok acap kali jadi sorotan masyarakat sebagai salah satu yang dianggap mengancam. Selain itu, kerap pula asap rokok dituding merugikan kesehatan. Sampah dari aktivitas merokok yang berupa puntung itu…
Puntung Rokok, Pelaku Utama Pembakaran Gedung Kejaksaan
Akhirnya, setelah dua bulan berlalu, kepolisian telah menetapkan tersangka pelaku pembakaran gedung Kejaksaan Agung. Adalah 8 orang yang terdiri kuli bangunan, mandor, dan bos mereka yang akhirnya menjadi pesakitan kasus…
Puntung Rokok; Sampah Sekaligus Energi Masa Depan
Puntung rokok, harus diakui, menjadi salah satu jenis sampah yang sangat mengganggu. Kebiasaan membuang puntung sembarangan oleh sebagian perokok menjadi problem lingkungan hidup. Oleh karena itu antirokok kerap menjadikannya sebagai…
Puntung Rokok Jadi Medium Baru Penyebaran Corona?
Segala hal tentang rokok sering distigma negatif. Dalam situasi pandemi saat ini, bahaya corona jadi salah satu variabel yang dipakai untuk kampanye bahaya rokok. Sebelumnya, korek api dan asap rokok…