Ironi IQOS: Narasinya Kurangi Perokok, Tapi Justru Tambah Perokok Baru
IQOS sebagai produk tembakau alternatif dinarasikan sebagai produk minim risiko kesehatan. Setidaknya begitu kata Philip Morris selaku produsen. Namun, merujuk pernyataan Tobacco Control Support Center (TCSC) Ikatan Ahli Kesehatan Masyarakat…
Rokok Elektrik Tidak Bisa Kalahkan Nikmatnya Mengisap Kretek setelah Makan dan Saat Curhat
“Anni’matu ngududu ba’da dahar” adalah kalimat slang tongkrongan sebagai gambaran bahwa nikmatnya mengisap rokok kretek setelah makan, tidak akan bisa digantikan oleh rokok elektrik. Beberapa kawan saya yang memang perokok…
Ikut Ariel Tatum Menolak Rokok Elektrik: “Jangan Hina Aku dengan Rokok Elektrik karena Rokokku Kretek!”
Kehadiran rokok elektrik seolah-olah menjelma pahlawan yang ingin menyelamatkan para perokok dari rokok kovensional. Saking ngebetnya jadi pahlawan, bahkan sampai dibuat cerita yang sungguh terlihat mengada-ngada. Perlu digarisbawahi, saya tidak…
Solusi Berhenti Merokok Ala Antirokok
Berhenti merokok jadi salah satu resolusi sebagian orang. Ya, itu hal biasa. Sama seperti orang yang membuat resolusi untuk berhenti makan daging, berhenti bermain media sosial, dan berhenti lainnya. Perkara…
Menyoal Label Peringatan Pada Rokok Elektrik
Paguyuban Asosiasi Vape Nasional (PAVENAS) menyatakan sepakat apabila produk rokok elektrik dilengkapi dengan label peringatan kesehatan. Pada setiap produk rokok elektrik yang dipasarkan ke konsumen kelak akan tertera peringatan yang…
Rokok Elektrik, Bukan Pilihan Tepat Sehabis Makan
Tiada kenikmatan selain menghisap kretek seusai makan. Entah itu makan pagi, siang, atau malam, merokok setelah makan adalah satu aktivitas yang wajib untuk dilakukan. Segala jenis rokok sih enak-enak saja…
Kretek Menghidupi Para Pelaku Usaha Mikro, Rokok Elektrik Hanya Segelintir Orang
Kehadiran rokok elektrik kian hari makin menyudutkan posisi kretek sebagai entitas produk khas Indonesia. Lewat narasi yang menawarkan sesuatu yang futuristik, medornitas dan yang lebih menyebalkan dikemas seakan lebih rendah…
Mendesakkan Kepentingan FCTC Melalui Stigma Negatif Terhadap Produk Berbasis Nikotin
Tiada henti media mem-framing nikotin sebagai zat berbahaya yang mematikan. Nikotin adalah zat yang dikandung pada tembakau dan jenis vegetasi lainnya. Tudingan negatif terhadap nikotin itu kerap menyasar produk berupa…