
7 Foto Tokoh yang Merokok Karya Henri Cartier-Bresson
Henri Cartier-Bresson adalah fotografer kelahiran Chanteloup-en-Brie Perancis 22 Agustus 1908 silam. Dia sering disebut sebagai pionir foto jurnalistik modern dan termasuk fotografer terbaik sepanjang masa.