
Saya Tidak Merokok, dan Tidak Punya Masalah Berada di Lingkungan Perokok
Merokok membunuhmu. Matikan rokok sebelum rokok mematikanmu. Merokok dapat menyebabkan kanker, serangan jantung, impotensi, dan gangguan kehamilan dan janin. Asap rokokmu membunuh orang di sekitarmu.