Kekonyolan Wacana Batas Usia Merokok 100 Tahun di Hawaii Biasanya, batas usia merokok yang berlaku di dunia ada di kisaran usia 18-21 tahun ke atas. Hal ini berlaku bagi banyak negara, termasuk di Indonesia