Kebijakan Tembakau Dalam Negeri Tak Boleh Dikendalikan Asing
Konstitusi Indonesia mengamanatkan agar bumi air dan kekayaan alam yang terkandung di dalamnya dikuasai negara dan dipergunakan untuk sebesar-besarnya kemamkmuran rakyat. Ketentuan itu harus diberlakukan terhadap seluruh komoditas alam yang…
Perda KTR Yang Dibanggakan Bima Arya
Peraturan Daerah Tentang Kawasan Tanpa Rokok (Perda KTR) adalah salah satu dari sekian banyak regulasi yang lahir di tengah kontroversi. Beberapa kejanggalan dan tendensi diskriminatif bagi perokok terasa nyata dalam…
Data Perokok Anak yang Digunakan Kemenkes Berpotensi Menyesatkan
Data perokok anak sering kali dijadikan dasar Kemenkes untuk menjelekkan rokok. Jika tidak, pastinya datanya selaras dengan data BPS. Cermati saja, pada kesempatan apapun, kalangan kesehatan dan antirokok, kerap menggunakan…
IHT Sudah Sangat Terpukul, Jokowi-Ma’ruf Masih Kena Rapor Merah
Mahalnya harga rokok akibat kenaikan cukai yang eksesif sejak 5 tahun terakhir tak juga membuat kelompok antirokok puas. Beberapa waktu ini mereka membeberkan poin-poin kegagalan pemerintahan Jokowi-Ma'ruf dalam hal pengendalian…
Rokok Menyebabkan Rambut Rontok?
Penyakit yang diakibatkan rokok itu banyak. Kalau tidak percaya, tanyakan saja pada kelompok anti rokok. Niscaya kalian akan mendengar beragam jenis penyakit yang mereka kaitkan dengan rokok. Jangan kaget jika…
Betapa Bergantungnya Negara Ini Pada Cukai Hasil Tembakau
Lagi dan lagi, pemerintah Indonesia melalui Menteri Keuangan Sri Mulyani mengumumkan bahwa tarif Cukai Hasil Tembakau resmi dinaikkan lagi. Kali ini tak tanggung-tanggung, kenaikkan tarif Cukai Hasil Tembakau langsung diumumkan…
Cukai Rokok 2023 dan 2024 Naik 10 Persen, Dosa Sri Mulyani Abadi
Pemerintah resmi menaikkan tarif cukai rokok untuk 2023 dan 2024 sebesar 10 persen. Keputusan  konyol itu cermin kerontangnya nurani pemerintah. Mengingat September lalu, pemerintah sudah menaikkan tarif BBM, kebijakan yang…