Menyoal Yogya Tertib Merokok

Baru-baru pemerintah kota Yogyakarta mengeluarkan program yang dilabeli Jogja Tertib Merokok. Walikota Yogyakarta, Haryadi Suyuti mengumpulkan ratusan orang dari 84 komunitas di Jogja untuk melakukan “rapat akbar” gerakan Jogja Tertib…

Seimbang, Kunci untuk Hidup Sehat

Hidup sehat dan seimbang sudah menjadi keharusan bagi semua orang. Rokok memang sering sekali disebut sebagai faktor risiko penyakit tidak menular. Namun, perokok dan bukan perokok saat ini semakin memiliki…

Pemerintah Hanya Andalkan Industri Rokok

Realisasi penerimaan pajak tahun ini memang banyak yang meleset dari target. Malah, hingga akhir Oktober, realisasi penerimaan pajak masih berkisar 57%. Ini tentu masih terlampau jauh untuk mencapai target. Karena…

Berlaku Adil pada Industri tembakau

Mundurnya Sigit Pramudito selaku Dirjen Pajak dua hari lalu cukup mengejutkan khalayak. Apalagi pernyataan mundur ini disampaikan pada bulan Desember, bulan dimana target penerimaan panjak sedang dikejar habis-habisan. Sigit sendiri…

Saatnya Pemerintah Melupakan Freeport

Di tengah ramainya pembicaraan soal Freeport dan perpanjangan kontraknya, ternyata keberadaan PT Freeport Indonesia tidak memberi kontribusi yang besar pendapatan pada negara. Seperti dikatakan pengamat ekonomi politik, Reza Damanik, dalam…

Tetap Sehat Tetap Bahagia

Banyak orang yang lupa kalau tanggal 12 November kemarin adalah hari kesehatan nasional. Kenapa hari ini dilupakan, ya mungkin karena perkara kesehatan tak lagi dianggap (sangat) penting bagi masyarakat. Padahal…

Peningkatan Teknologi Pertanian Adalah Hak Petani Tembakau

Sebagai produk yang dianggap beresiko, maka rokok sebagai produk konsumsi legal dikenakan cukai agar dapat diawasi peredarannya. Kemudian dari anggaran yang masuk dari pungutan cukai, dialokasikanlah anggaran tersebut kepada beberapa…

Meniadakan Industri Tembakau

Bukan sebuah kebohongan kalau industri tembakau di Indonesia telah memberikan begitu banyak manfaat kepada masyarakat juga negara. Mulai dari hulu hingga hilir, industri tembakau membuat roda ekonomi masyarakat terus berputar.…